Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Aparat Terkait Amankan Jalan Santai Sosialisasi Partisipatif Pilkada Serentak 2024

    Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Aparat Terkait Amankan Jalan Santai Sosialisasi Partisipatif Pilkada Serentak 2024

    JEMBER – Dalam meningkatkan partisipasi warga masyarkaat pada pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, utamanya dalam hal ikut emgawasi jalannya Pilkada Serentak tersebut sehingga benar-benar dapat berjalan dengan jujur, adil dan kondusif, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu Jember dan Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Jember menyelenggarakan Jalan sehat bersama masyarakat wilayah Kecamatan Mumbulsari dan Kecamatan Mayang. Pada Minggu 13/10/2024.

    Jalan Santai dilaksankan di Desa Lampeji Kecamatan Mumbusari Kabupaten Jember tersebut, juga dilaksanakan Deklarasi Pilkada Damai, yang dihadiri oleh Ketua KPUD Jember Dessi Anggraeni, Ketua Bawaslu Jember Sanda Adhitya Pradana, Panitia Pemilihan Kecamatan(PPK) Mumbulsari, PPK Mayang seluruh Panitia Pemilihan Suara (PPS) Desa se Kecamatan Mayang dan Mumpulsari, Muspika dan masyarakat.

    Menyikapi kegiatan tersebut Danramil 0824/10 Mumbulsari Kapten Inf Syaifudin menyatakan, bahwa dalam hal ini kita melakukan pengamanan dan pemantauan agar kegiatan tersebut berjalan dengan tertib dan lancar, sebagai bagian pengamanan tahapan Pilkada Serentak 2024.

    Dalam hal ini kita bersama Mupika hanya ikut menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk ikut berpartisipasi aktif dalam mensukseskan semua tahapat Pilkada 2024 dan mengaga netralitasnya, kemudian kepaa anggota kita tekankan selnantiasa mempedomani Netralitas TNI. Tegas Danramil 0824/10 Mumbulsari.

    Terkait hal tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah mengapresiasi pengamanan yang dilakukan oleh Jajaran bersama aparat terkait dilapangan, terima kasih dan tetap semangat dalam melaksankaan tugas-tugas kewilayahan dan berhati-hati untuk selalu mempedomani Netralitas TNI. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Dukung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Irdam Brawijaya Hadiri Konsolidasi Wilayah Panitia Pemilihan Kecamatan Pilkada se-Jawa Timur

    Ikuti Kami